Tahun 2018

CAPAIAN KINERJA PEMBANGUNAN KABUPATEN SITUBONDO

 

Visi pembangunan Kabupaten Situbondo tahun 2016-2021 adalah:

“Terwujudnya Masyarakat Situbondo yang Madani, Mandiri, Serta Lebih Beriman, Sejahtera, dan Berkeadilan”

Pernyataan Visi tersebut dilandasi pada nilai-nilai yang melekat di dalam perilaku kehidupan keseharian masyarakat Kabupaten Situbondo. Visi Pembangunan Kabupaten Situbondo ini menjadi arah cita-cita pembangunan yang secara sistematis bagi penyelenggaraan pemerintahan Kabupaten Situbondo dan segenap pemangku kepentingan pembangunan Kabupaten Situbondo pada tahun 2016-2021.

Usaha-usaha untuk mewujudkan Visi Kabupaten Situbondo 2016-2021 dijabarkan dalam Misi Pembangunan Kabupaten Situbondo tahun 2016-2021 sebagai berikut:

  1. Mewujudkan SDM yang beriman, berkualitas, berprestasi dan aktif dalam Pembangunan
  2. Meningkatkan kualitas    hidup   yang    sehat,   sejahtera,  dan    berkeadilan
  3. Mewujudkan perekonomian   yang  stabil  dan  dinamis berbasis potensi lokal
  4. Meningkatkan tata  kelola  yang  baik  dalam  penyelenggaraan pemerintahan.

Untuk merealisasikan pelaksanaan Misi Pemerintah Kabupaten Situbondo perlu ditetapkan tujuan pembangunan daerah (goal) yang akan dicapai dalam kurun waktu lima tahun ke depan. Tujuan pembangunan daerah ini ditetapkan untuk memberikan arah terhadap program pembangunan kabupaten secara umum. Di samping itu juga dalam rangka memberikan kepastian operasionalisasi dan keterkaitan terhadap misi serta program yang telah ditetapkan.

Tujuan Kabupaten Situbondo adalah :

  1. Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusi
  2. Meningkatkan kesejahteraan masyaraka
  3. Meningkatkan perekonomian  daerah  dan  pemerataan  hasil  pembang
  4. Meningkatkan birokrasi pemerintahan yang bersih, akuntabel, efektif dan efisien serta pelayanan publik yang bai

Adapun realisasi kinerja untuk Indikator Kinerja Utama dan Indikator Kinerja Daerah Pemerintah Kabupaten Situbondo sebagai berikut : 

 

TPT Situbondo, Jawa Timur dan Nasional 2013-2018

 

Sumber: Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2018

capaian TPT Kabupaten Situbondo tahun 2017 dan tahun 2018 berada di bawah Kabupaten Banyuwangi, Bondowoso, Jember dan Banyuwangi, sebagaimana data berikut.

 

IPM (Indeks Pembangunan Manusia)

 

Pertumbuhan Ekonomi

 

Persentase Kemiskinan

Selanjutnya untuk melihat kinerja pencapaian tujuan dan sasaran pembangunan, dilakukan pengukuran kinerja pada indikator kinerja tujuan dan indikator kinerja sasaran.  Pengukuran kinerja adalah proses sistematis dan berkesinambungan sebagai dasar untuk menilai keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam rangka mewujudkan visi, misi dan strategi instansi pemerintah.

Adapun dalam  memberikan  penilaian  tingkat realisasi kinerja, menggunakan rumus sebagai berikut:

1. Semakin tinggi realisasi menunjukkan pencapaian kinerja semakin baik, maka menggunakan rumus :

2. Semakin tinggi realisasi menunjukkan semakin rendah pencapaian kinerja, maka menggunakan rumus :